Mengetahui Ciri Jantan Dan Betina Burung Love Bird

Mengetahui Ciri Jantan Dan Betina Burung Love Bird – Anda cukup kesusahan dalam hal Ciri Jantan Betina pada Burung Love Bird dan tentunya juga dari sebagian penggemar burung Love Bird khususnya dapat kewalahan untuk Ciri dari Jantan Betina dan juga bisa saja di karenakan cenderung sama dari bentuk serta postur dari tubuh Burung Love Bird tersebut, akan tetapi lama-kelamaan dalam hal pengalaman dan juga mengamati setiap Burung Love Bird setiap melihat  serta dari sekian banyak karakter dapat saya pelajari termasuk juga untuk membedakan Ciri Jantan Dan Betina.

Mengetahui Ciri Jantan Dan Betina Burung Love Bird
Mengetahui Ciri Jantan Dan Betina Burung Love Bird
Dan untuk kesempatan kali ini saya akan mencoba untuk memberikan sedikit tips untuk anda tentang perbedaan Jantan Dan Betina Burung Love Bird dan semua itu berdasarkan pengalaman ataupun dari  para penghobi burung Love Bird dan juga para peternak butung Love Bird tersebut, nah untuk Mengetahui Ciri Jantan Dan Betina Burung Love Bird berikut merupakan ringkasan pembahasannya, di bawah ini.

Ciri Betina Burung Love Bird

Ciri Ciri Fisiknya :

  • Kepala cenderung lebih besar dan juga menonjol serta menjorok ke atas.
  • Paruh lebih besar dan juga tidak mengkilap serta lingkar putih pada bagian pangkal paruh berbentuk setengah lingkaran.
  • Bodi kebanyakan lebih besar dan juga padat berisi bila di pegang pada bagian dada akan terlihat lebar.
  • Pada bagian Ekor papak atau berbantuk huruf U
  • Cupit udang lebih lebar dengan bagian ujung tumpul dan juga seandainya diraba atau di tekan dengan jari akan melebar atau renggang.
  • Dan pada saat bertengger jarak antara ke dua kaki melebar.
  • Paling mudah pada saat membedakan birahi lovebird betina dapat ngeper mengakses sayap seperti pesawat landing.
  • Cenderung Lebih menyukai cepat untuk merambat dijari-jari serta menggigiti kayu tangkringan.
BACA JUGA :  Cara Ampuh Dan Akurat Mengatasi Burung Cecak Ijo Diare/Mencret Dengan Bahan Alami Yang Sudah Terbukti

Ciri Jantan Burung Lovebird

Ciri Ciri Fisiknya :

  • Pada bagian paruh lebih kecil, lancip dan juga mengkilap, pangkal paruh yang garis putih berbentuk lancip seperti huruf V.
  • Serta Bodi lebih ramping serta kurang berisi.
  • Ekor lancip atau berbentuk huruf V.
  • Bagian Cupit Udang rapat, lebih keras serta lancip jika di tekan dengan jari rapat kadang nyaris bersentuhan antar cupit.
  • Pada bagian Kaki rapatpada saat bertengger.
  • Paling mudah untuk membedakan ketika lovebird jantan birahi kebanyakan seperti ingin meloloh dengan cara mengangguk – anggukkan kepala.

Semoga dengan tutorial di atas bisa membantu anda  dalam hala membedakan jenis kelamin Burung Love Bird. dan semoga juga memberikan sedikit masukan untuk Mengetahui Ciri Jantan Dan Betina Burung Love Bird cukup sekian dan terimakasih, salam Kicau Jack.